KATEGORI BEASISWA
I. Beasiswa Unggulan
Beasiswa 100% diberikan kepada 150 orang lulusan SLTA/sederajat pada tahun 2013 dengan persyaratan sebagai berikut :
- Jalur Akademik : Nilai rata-rata rapor min. 8,00 (Semester I - IV)
- Jalur Non Akademik : Juara Kompetisi dalam bidang sains/olahraga/seni dan budaya pada tingkat nasional atau internasional
** Beasiswa Unggulan ini diberikan selama masa studi/lulus tepat waktu (8 semester) dengan IPK min. 3.00
II. Beasiswa Prestasi
Beasiswa prestasi ini diberikan dalam bentuk potongan biaya studi s.d 70%
- Jalur Akademik : Nilai rata-rata rapor kelas X, XI, XII min. 7,00.
- Jalur Non Akademik : Juara Kompetisi dalam bidang sains/olahraga/seni dan budaya pada tingkat kotamadya atau propinsi
III. Beasiswa Aksesibilitas
Beasiswa Aksesibilitas ini diberikan dalam bentuk potongan biaya studi s.d 50%
- Anak Guru SMA/K
- Masyarakat Indonesia Bagian Timur
- Community Development
- Keterbatasan Finansial
Persyaratan :
- Nilai rata-rata rapor Kelas X, XI, XII min. 7,00.
- Lulus Ujian Saringan Masuk
Ketentuan Pendaftaran Beasiswa Esa Unggul sebagai berikut :
- Lakukan Registrasi Online Pendaftaran Beasiswa di Aplikasi Registrasi Beasiswa
- Download Formulir Pendaftaran Beasiswa, kemudian isilah dengan data yang benar, lalu kirimkan ke : Humas Universitas Esa Unggul, Jl. Arjuna Utara No. 9, Tol Tomang Kebon Jeruk, Jakarta Barat, 11510Telp. 021 - 5674223 ext. 279 atau 021- 70411159
- Pendaftaran Tahap. 1 dibuka Oktober s/d November 2012 dan diumumkan pada 30 November 2012
- Pendaftaran Tahap II dibuka Desember 2012 s/d Januari 2013 dan diumumkan pada 30 Januari 2013
- Pendaftaran Tahap III dibuka Februari 2013 s/d Maret 2013 dan diumumkan pada 30 Maret 2013
- Pendaftaran Tahap IV dibuka April 2013 s/d Mei 2013 dan diumumkan pada 30 Mei 2013
- Pengajuan aplikasi beasiswa beserta persyaratannya dikirimkan ke : Bagian Humas Universitas Esa Unggul, dengan melampirkan :
- Fotocopy Rapor Semester 1 s/d 4 yang sudah dilegalisir
- Fotocopy Kartu Keluarga
- Fotocopy Sertifikat Prestasi dalam bidang sains/olahraga/seni dan budaya
Formulir Pendaftaran Beasiswa Esa Unggul 2013-2014
Poster Beasiswa Esa Unggul 2013
Surat Pernyataan Beasiswa 2013-2014
More Info
Tidak ada komentar:
Posting Komentar